SEKOLAH DASAR MUHAMMADIYAH SAMBISARI
MENERIMA PESERTA DIDIK BARU
TAHUN AJARAN 2012/2013
STATUS
: TERAKREDITASI B
No : 19.01/BAP/TU/XII/2007
Alamat : Sambisari,
Purwomartani, Kalasan, Sleman Yogyakarta 55571
Telp : 0274(4987699)
VISI
“
BERWAWASAN IPTEK KEDEPANKAN IMTAQ, UNGGULKAN SENI, BERAKHLAK MULIA, TERAMPIL,
MANDIRI DAN PEDULI LINGKUNGAN”
MISI
TIK / Internet,
Membiasakan siswa melakukan tadarus, BTA, Sholat Luhur Berjamaah,
pengajian mingguan di sekolah setiap hari rabu.
Melaksanakan pengembangan seni drambend, seni
tari, seni musik, seni lukis dan kepramukaan HW, seni baca Al- Quran,
Jaritmatika.
Melaksanakan pendidikan kewirausahaan tingkat awal
untuk anak menjadi terampil dengan sebangai macam keterampilan. Contohnya
membuat telur asin.
Melaksanakan pendidikan lingkungan hidup untuk
mencitai, menjaga dan melestarikan lingkungan yang berkarakter budaya bangsa
Indonesia.
KEGIATAN EKSTRA KURIKULER
TPA ( Baca Tulis Al – Quran )
Komputer / Internet
Bahasa Inggris
Seni Musik / Menyanyi
Kepramukaan H W
Jaritmatika
Seni Tari
Les Tambahan Belajar
`FASILITAS
1.
GEDUNG MILIK SEKOLAH
1.
INVENTARIS SEKOLAH
v Buku – buku
Perpustakaan
v Buku – buku
Pelajaran
v 1 Unit
Komputer Perpustakaan
v 1 Unit alat
– alat Drum Band
v Alat – alat
olah raga
v Alat –alat
musik
GURU / KARYAWAN SEKOLAH
1. Kepala Sekolah : Supartini, S. Pd. SD
2. Guru Kelas VI : EPJ Sunari, S. Ag
3. Guru Kelas V : Sri Widiartuti, S,P
4. Guru Kelas IV : Samiyem, S. Pdi
5. Guru Kelas III : Sri Asiyah
6. Guru Kelas II : Rohma M Y
7. Guru Kelas I : Nuryani, S. Pdi
8. Guru Agm Islam : Sumaryanto, S. Ag.
9. Guru Penjaskes : Martini, A.M. Pd
10. Guru HW/Perpus : M. Lutfi Syarif, S.
Pd. Si.
11. Guru Bhs Inggris : Dyah Kartika, S. Pd.
12. Guru Tari : Cahyaningtyas N, ST
13. Guru Drum Band/Tari : Drs. Hartono
14. Guru BTA : Aris Budi Santosa, S. Ag
15. Guru Komputer : Budiono, S. Ag.
16. Guru Administrasi : Sri Yuni Astuti, S.
Pd.
Penjaga
: Slamet
KURIKULUM KTSP
A. MATA
PELAJARAN
1. Pendidikan Agama
Islam
2. Pkn
1. Bahasa
Indonesia
2. Matematika
3. IPA
4. IPS
5. Seni Budaya Dan Ketrampilan
6. Penjaskes
(Olah Raga )
A. MUATAN LOKAL
1. Bahasa Jawa
2. Bahasa
Inggris
3. Komputer
4. Kemuhamadiyahaan
B. PENGEMBANGAN
DIRI
1. Ekstra
Kurikuler
-
Ketrampilan
-
Tari
-
Jaritmatika
-
Kepramukaan H W
-
BTA
-
Dram Band
PRESTASI YANG PERNAH DIRAIH
1. Juara I
lomba gerak jalan putri th.2004
2. Juara
harapan I Lomba Lukis HUT RI ke-60
3. Juara I lomba Lukis Tingkat Kecamatan Th.2005
4. uara II lomba Lukis Tingkat Kecamatan Th.2005
5. Juara III
Lomba lukis Islami th.2005
6. Juara II
Lomba Tari Tingkat SD Se- Provinsi
DIY
7. Juara
II proseni bidang Atletik tingkat Kecamatan
8. Juara
harapan I lomba Dramben tingkat lanjutan
Dramben Anak Indonesia Tahun 2009.
9. Juara
III Mewarnai SD Muh
Se-Kecamatan Tahun 2011
SYARAT
– SYARAT PEN DAFTARAN
TITIPAN
WAKTU DAN TEMPAT
PENDAFTARAN
HARI : SENIN s.d SABTU
PUKUL : 07.30 – 12.00
TEMPAT
: SD MUH. SAMBISARI
Belajar Bersama Di perpustakaan Belajar Memperkuat Ke Imanan Siswa
Masjid Yang Gagah
Siswa Belajar Teknologi |
|||